Sabtu, 10 Maret 2012

Catatan

Embun - 
"dari mana ya?? kok tiba-tiba ada sih? apa mungkin dari air hujan? ah, gak mungkin, emang semalem ujan apa?"
Hehehe. daripada bingung, tak kasih tau nih, dibantu yaaa :D

Embun adalah air yang mengalami proses pengembunan. Embun adalah salah satu jenis koloid, karena embun sama dengan asap ataupun awan yang dimana keduanya termasuk dalam koloid.

Jangankan embun, asappun sebenarnya menyimpan titik-titik air. Karena dalam asap sebenarnya terdapat titik-titik air yang di uapkan dan terbawa ke angkasa yang berkumpul menjadi awan.

Awan yang memberat karena telah terkumpulnya asap dan uapan air akan di turunkan lagi menjadi hujan.

Kejadian turunya embun di karenakan faktor penyusutan udara yang dimana pada suhu yang rendah, maka udarapun akan ikut menyusut yang mengakibatkan asap ataupun awan ikut turun dan mengakibatkan uapan air yang ada pada awan ataupun asap ikut turun dan singgah di benda yang di sekitar asap ataupun awan tersebut.


Proses Gutasi sering disalahartikan sebagai proses terjadinya embun. Proses Gutasi adalah proses pelepasan atau pengeluaran air dalam bentuk cair dari jaringan daun, pengeluaran air melalui proses gutasi terjadi akibat adanya tekanan positif akar. Gutasi juga terjadi di tepi daun. *Proses Gutasi bukan proses pembentukan embuh loh ya..*


That's all. Mugi-mugi wonten gina ugi manfaatipun. Wassalam :D